Gea, Dewi Susanti (2022) Pengaruh Job Description dan Disiplin terhadap Kinerja Karyawan PT Kinco Prima. Skripsi thesis, Prodi Manajemen.
Text
cover.pdf - Submitted Version Download (2MB) |
|
Text
bab I.pdf - Submitted Version Download (1MB) |
|
Text
bab II.pdf - Submitted Version Download (3MB) |
|
Text
bab III.pdf - Submitted Version Download (2MB) |
|
Text
bab IV.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (4MB) | Request a copy |
|
Text
bab V.pdf - Submitted Version Download (216kB) |
|
Text
daftar pustaka.pdf - Submitted Version Download (758kB) |
|
Text
lampiran.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (8MB) | Request a copy |
Abstract
Ketatnya persaingan dalam berbagai perusahaan menjadikan performa setiap perusahaan merupakan faktor penting yang akan menjadi fokus utama perusahaan dalam meningkatkan performa karyawan dengan berbagai upaya. Job description dan disiplin seorang karyawan memiliki keutamaan untuk kelangsungan kerja karyawan tersebut. Job description seorang karyawan memiliki keutamaan untuk kelangsungan kerja karyawan tersebut. Disiplin merupakan sesuatu hal yang perlu diterapkan perusahaan kepada karyawan karena disiplin menjadikan perusahaan mampu bersaing dengan perusahaan lainnya yang sumber daya manusia merupakan peran penting pada aktivitasi organisasi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh deskripsi kerja dan disiplin terhadap kinerja karyawan pada PT Kinco Prima. Penelitian kuantitatif merupakan jenis penelitian dengan jumlah populasi 106 orang. Instrumen yang digunakan untuk pengumpulan data adalah angket. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah sampel jenuh, artinya semua populasi dijadikan sampel. Data diolah menggunakan SPSS versi 26 dengan hasil penelitian diketahui bahwa Job Description memiliki nilai hitung > t tabel yaitu 6,486 > 1,98326 dengan signifikansi 0,000 < 0,05 yang berarti kualitas produk Job Description memiliki berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai, diketahui t disiplin hitung. > t tabel yaitu 6,709 > 1,98326 dengan signifikansi 0,000 < 0,05 yang artinya disiplin berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Dan Job Description dan Disiplin secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Hal ini dibuktikan dengan hasil uji F dengan nilai (F hitung) 99,898 > 3,08 (F tabel) dengan nilai signifikansi 0,000 < 0,05. Dan nilai R square adalah 0,660
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Disiplin, Job Description, Kinerja Karyawan : Dicipline, Employee Performance, Job Description |
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650-659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 658.3 Manajemen Personalia, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen SDM 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650-659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 658.306 Analisa Pekerjaan Manajemen Personalia 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650-659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 658.4013 Manajemen Kontrol dan Kualitas |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora > Manajemen |
Depositing User: | Users 151 not found. |
Date Deposited: | 09 Jun 2022 03:11 |
Last Modified: | 15 Nov 2024 08:43 |
URI: | http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/1569 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year