Pengaruh Disiplin Kerja dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT Amtek Precision Components Batam

Siahaan, Erisah Lisbeth (2020) Pengaruh Disiplin Kerja dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT Amtek Precision Components Batam. Skripsi thesis, Prodi Manajemen.

[img] Text
cover s.d bab III.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text
bab IV s.d V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (512kB) | Request a copy

Abstract

Sebuah kegiatan operasi perusahaan, faktor manusia digunakan sebagai kompetisi, dan perkembangan dunia bisnis saat ini bergerak sangat cepat, menuntut perusahaan untuk dapat menghadapi tantangan di dunia, Era kompetisi yang terus berkembang mengharuskan setiap perusahaan untuk bertahan dalam kompetisi saat ini dan mengembangkan setiap sumber daya manusia yang berkualitas. Kunci keberhasilan perusahaan dalam mencapai produktivitas yang baik berasal dari tingkat disiplin karyawan dan lingkungan kerja perusahaan, yang dapat memberikan hasil karyawan yang berkualitas sesuai dengan potensi yang diharapkan perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh disiplin kerja dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT Amtek Precision Components Batam. Analisis ini menggunakan variable independen yaitu disiplin kerja dan lingkungan kerja dan variable dependen adalah kinerja karyawan. Sampel penelitian ini adalah karyawan yang bekerja di PT Amtek Precision Components. Sampel menggunakan teknik probability sampling. Pengumpulan data digunakan dengan membagikan kuesioner kepada karyawan sebanyak 200 kuesioner. Hasil pengujian membuktikan bahwa disiplin kerja berpengaruh signifikan dan positif terhadap kinerja karyawan pada nilai signifikansi 0,000 < 0,05 dan disiplin kerja serta fasilitas kerja berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja karyawan dengan nilai signifikan0,000 < 0,05.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Disiplin Kerja, Lingkungan Kerja, Kinerja.:Work Dicipline; Work Environment; Employee Performance
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650-659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 658.3 Manajemen Personalia, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen SDM
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora > Manajemen
Depositing User: Lia Priscilla
Date Deposited: 21 Nov 2022 11:50
Last Modified: 21 Nov 2022 11:50
URI: http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/2244

Actions (login required)

View Item View Item