Pengaruh Kualitas Produk, Perilaku Konsumen dan Kepercayaan terhadap Keputusan Pembelian pada Toko Jaya Punggur

Rini, Rini (2024) Pengaruh Kualitas Produk, Perilaku Konsumen dan Kepercayaan terhadap Keputusan Pembelian pada Toko Jaya Punggur. Skripsi thesis, Prodi Manajemen.

[img] Text
cover.pdf - Submitted Version

Download (2MB)
[img] Text
bab I.pdf - Submitted Version

Download (3MB)
[img] Text
bab II.pdf - Submitted Version

Download (4MB)
[img] Text
bab III.pdf - Submitted Version

Download (2MB)
[img] Text
bab IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
bab V.pdf - Submitted Version

Download (272kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf - Submitted Version

Download (828kB)
[img] Text
lampiran.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis hubungan antara kualitas produk, perilaku konsumen, dan kepercayaan dengan keputusan pembelian konsumen di Toko Jaya Punggur. Riset ini memiliki jumlah populasi yaitu konsumen pada Toko Jaya Punggur. Kemudian riset ini memiliki sampel berjumlah 137 pelanggan. Sampel yang diambil menggunakan teknik probability sampling dengan simple random sampling. Penggunaan teknik analisis dalam riset ini yakni regresi linier berganda. Data kuantitatif dalam penelitian ini dianalisis secara deskriptif dengan menggunakan SPSS versi 25. Riset ini memperoleh hasil kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan secara parsial pada keputusan pembelian pada Toko Jaya Punggur dengan nilai t hitung 5,456 > t tabel 1,977, hasil perilaku konsumen berpengaruh positif dan signifikan secara parsial pada keputusan pembelian pada Toko Jaya Punggur dengan nilai t hitung 2,732 > t tabel 1,977, serta kepercayaan berpengaruh positif dan signifikan secara parsial pada keputusan pembelian pada Toko Jaya Punggur dengan nilai t hitung 12,643 > t tabel 1,977. Hasil dari riset ini juga memperlihatkan kualitas produk, perilaku konsumen, dan kepercayaan berpengaruh positif dan signifikan secara simultan pada Keputusan pembelian pada Toko Jaya Punggur dengan nilai f hitung 139,123 > f tabel 2,67.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Produk, Perilaku Konsumen, Kepercayaan dan Keputusan Pembelian:Product Quality, Consumer Behavior, Trust and Purchasing Decisions
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650-659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 658.4036 Manajemen Pengambilan Keputusan
600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650-659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 658.56 Manajemen Analisa Produk
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora > Manajemen
Depositing User: Lia Priscilla
Date Deposited: 15 May 2024 10:09
Last Modified: 15 May 2024 10:09
URI: http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/6108

Actions (login required)

View Item View Item