Simanjuntak, Griselda Giovanni (2024) Gender Discrimination Against Subaltern Woman in “Kim Jiyoung, Born 1982” Novel by Cho Nam-Joo: Feminist Approach. Skripsi thesis, Prodi Sastra Inggris.
Text
Cover.pdf - Submitted Version Download (2MB) |
|
Text
Bab I.pdf - Submitted Version Download (2MB) |
|
Text
Bab II.pdf - Submitted Version Download (4MB) |
|
Text
Bab III.pdf - Submitted Version Download (696kB) |
|
Text
Bab IV.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (4MB) | Request a copy |
|
Text
Bab V.pdf - Submitted Version Download (709kB) |
|
Text
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version Download (736kB) |
|
Text
Lampiran.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Diskriminasi terhadap perempuam dapat diartikan sebagai perlakuan yang tidak setara antara laki-laki dan perempuan, dan hal imi masih sering ditemui didalam kehidupan sehari-hari. Salah satu contohnya adalah perempuan-perempuan di negara Korea Selatan. Sumber data untuk penelitian ini dipilih dari sebuah novel yang berjudul “Kim Jiyoung, Born 1982” oleh Cho Nam-joo. Kim Jiyoung, wanita yang sudah menikah ini digambarkan sebagai wanita subaltern dan merasakan kekerasan sebagai akibat dari diskriminasi gender sejak ia masih muda. Pendekatan utama dalam penelitian ini adalah pendekatan feminism dan metode yang diterapkan adalah kualitatif. Peneliti menjelaskan teori tentang perempuan subaltern berdasarkan teori Spivak (1988), diskriminasi gender berdasarkan teori Rogers (1981) dan Lundberg-Love & Marmion (2006). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui diskriminasi serta kekerasan sebagai akibat dari diskriminasi yang dialami oleh karakter utama dalam novel tersebut, Kim Jiyoung. Hasil-hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa ada delapan data untuk menjawab diskriminasi yang dialami Kim Jiyoung sebagai karakter utama, serta sembilan data untuk menjawab kekerasan yang dialami Kim Jiyoung sebagai akibat dari diskriminasi. Total data yang telah ditemukan adalah tujuh belas data. Peneliti menyimpulkan bahwa ada diskriminasi yang dialami dan kekerasan sebagai akibat dari diskriminasi yang diterima oleh Kim Jiyoung sebagai karakter utama.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Feminisme, perempuan subaltern, patriarki, diskriminasi gender.: Feminism, subaltern woman, patriarchy, gender discrimination. |
Subjects: | 800 Kesusastraan > 820-829 Kesusastraan Inggris > 823 Fiksi Inggris, Prosa Inggris |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora > Sastra Inggris |
Depositing User: | Lia Priscilla |
Date Deposited: | 22 May 2024 07:19 |
Last Modified: | 22 May 2024 07:19 |
URI: | http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/6191 |
Actions (login required)
View Item |