Pengaruh Influencer Marketing, Citra Merek, dan Kepercayaan terhadap Keputusan Pembelian pada E-Commerce Blibli.Com di Kota Batam

Cornellya, Vonny (2024) Pengaruh Influencer Marketing, Citra Merek, dan Kepercayaan terhadap Keputusan Pembelian pada E-Commerce Blibli.Com di Kota Batam. Skripsi thesis, Prodi Manajemen.

[img] Text
cover.pdf - Submitted Version

Download (2MB)
[img] Text
bab I.pdf - Submitted Version

Download (4MB)
[img] Text
bab II.pdf - Submitted Version

Download (6MB)
[img] Text
bab III.pdf - Submitted Version

Download (3MB)
[img] Text
bab IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
bab V.pdf - Submitted Version

Download (217kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf - Submitted Version

Download (2MB)
[img] Text
lampiran.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (7MB) | Request a copy

Abstract

Pada saat ini, semakin berkembangnya teknologi membuat perusahaan menghadapi persaingan antar perusahaan yang semakin ketat. Tentunya dengan adanya persaingan yang dialami oleh perusahaan mendorong perusahaan untuk berupaya meningkatkan pemasaran yang mereka lakukan untuk menarik minat konsumen untuk melakukan pembelian pada perusahaan mereka. Hal tersebut dilakukan dalam upaya untuk mengoptimalkan keuntungan dan usaha pencapaian tujuan perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji seberapa jauh Pengaruh Influencer Marketing, Citra Merek, dan Kepercayaan Terhadap Keputusan Pembelian Pada E-Commerce Blibli.com di Kota Batam. Jumlah sampel yang diambil adalah 204 responden yang merupakan responden yang menggunakan aplikasi Blibli.com untuk berbelanja. Hasil penelitian menunjukkan bahwa influencer marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian, t hitung sebesar 12.173 > dari nilai t tabel yakni 1,97190, dengan tingkat signifikansi dari variabel Influencer Marketing 0,00 < 0,05. Citra Merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian, t hitung sebesar 13,817 > dari t tabel yakni 1,97190, dengan tingkat signifikansi dari variabel Citra Merek 0,00 < 0,05. Kepercayaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian, t hitung 14.131 > dari t tabel yakni 1,97190, dengan tingkat signifikansi dari variabel Kepercayaan 0,00 < 0,05. Kemudian secara simultan influencer marketing, citra merek, dan kepercayaan berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian dengan f hitung sebesar 100,279 > dari f tabel yakni 2,65, yang berada dalam signifikansi 0,00 < 0,05. Sehingga dapat disimpulkan bahwa influencer marketing berpengaruh secara positif dan signifikan, citra merek berpengaruh secara positif dan signifikan, kepercayaan berpengaruh secara positif dan signifikan, dan simultan influencer marketing, citra merek, dan kepercayaan berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian pada e-commerce Blibli.com di Kota Batam.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Influencer Marketing, Citra Merek, Kepercayaan, Keputusan Pembelian.: Influencer MarketInfluencer Marketing, Brand Image, Trust, Purchasing Decisions
Subjects: 000 Karya Umum > 000-009 Ilmu Umum dan Komputer > 006.754 Situs Jejaring Sosial
600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650-659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 658.4036 Manajemen Pengambilan Keputusan
600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650-659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 658.81 Manajemen Pemasaran
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora > Manajemen
Depositing User: Lia Priscilla
Date Deposited: 17 May 2024 06:13
Last Modified: 17 May 2024 06:13
URI: http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/6131

Actions (login required)

View Item View Item