Perancangan Jig Proses Drilling di PT.Duo Work Engineering

Alqodri, M. Rido (2023) Perancangan Jig Proses Drilling di PT.Duo Work Engineering. Skripsi thesis, Prodi Teknik Industri.

[img] Text
cover.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text
bab I.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text
bab II.pdf - Submitted Version

Download (4MB)
[img] Text
bab III.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text
bab IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
bab V.pdf - Submitted Version

Download (305kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf - Submitted Version

Download (554kB)
[img] Text
lampiran.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan teknologi yang sangat pesat saat ini, khususnya di bidang industri, banyak perusahaan yang melakukan riset dan inovasi untuk meningkatkan efisiensi produksi dan kualitas produk yang diproduksi. Produk yang berkualitas tinggi mencerminkan upaya perusahaan untuk meningkatkan volume produksi dan menekan seminimal mungkin jumlah reject atau limbah yang dihasilkan dalam produksi. Proses drilling pada PT. Duo Work Engineering menggunakan Mesin Frais atau milling machine tipe Laguna FTV1. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui rancangan jig proses drilling untuk meminimalkan tingkat produk cacat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah DFMA (Design For Manufacture and Assembly). Data yang dipakai pada penelitian ini adalah data total produk cacat selama proses drill. Hasil perhitungan menggunakan produk cacat pada saat belum menggunakan jig ditemukan produk cacat sebesar 26 pcs dengan tingkat keberhasilan 83,3%. Rancangan jig kemudian di uji coba dan mendapatkan hasil 96,6% keberhasilan dengan arti terjadi penurunan tingkat cacat produk sebesar 13,3%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Jig, Drill, Perancangan, DFMA, Spesifikasi Produk: Jig, Drill, Design, DFMA, Product Specifications
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 620-629 Ilmu Teknik dan yang Berkaitan > 620.1 Mekanika Teknik
Divisions: Fakultas Teknik dan Komputer > Teknik Industri
Depositing User: Lia Priscilla
Date Deposited: 01 Nov 2023 08:17
Last Modified: 06 Nov 2024 03:41
URI: http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/5797

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year