Herlina, Vani (2023) Penggunaan Media Sosial Instagram dalam Pemenuhan Kebutuhan Informasi Reproduksi Remaja Kota Batam. Skripsi thesis, Prodi Ilmu Komunikasi.
Text
cover.pdf - Submitted Version Download (2MB) |
|
Text
bab I.pdf - Submitted Version Download (2MB) |
|
Text
bab II.pdf - Submitted Version Download (9MB) |
|
Text
bab III.pdf - Submitted Version Download (3MB) |
|
Text
bab IV.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (8MB) | Request a copy |
|
Text
bab V.pdf - Submitted Version Download (366kB) |
|
Text
daftar pustaka.pdf - Submitted Version Download (1MB) |
|
Text
lampiran.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (4MB) | Request a copy |
Abstract
Remaja harus mendapatkan informasi yang tepat tentang kesehatan reproduksi sebelum mempertimbangkan untuk mengambil tindakan apapun. Perilaku pencarian informasi adalah hasil dari upaya untuk menemukan informasi yang dibutuhkan. Perilaku mencari informasi ini merupakan upaya untuk mencari sesuatu yang diperlukan untuk mencapai tujuan tertentu. Remaja lebih cenderung terlibat dalam perilaku berisiko termasuk seks pranikah, pernikahan dini, dan kehamilan yang tidak direncanakan sebagai akibat dari kurangnya informasi dan kurangnya pemahaman mereka tentang kesehatan reproduksi. Instagram tabu.id adalah yang paling mewakili peradaban modern, maka informasi apapun dapat segera dibagikan berkat media sosial. Untuk menyebarkan pengetahuan tentang kesehatan reproduksi, Tabu.id memanfaatkan media sosial, khususnya Instagram, Meskipun hal tersebut masih dianggap tabu untuk dibicarakan dalam budaya Indonesia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh media sosial Instagram @tabu.id dalam memenuhi kebutuhan informasi terkait reproduksi remaja di Kota Batam serta fungsi media sosial Instagram @tabu.id dalam memenuhi kebutuhan tersebut. Analisis regresi sederhana merupakan teknik penelitian kuantitatif yang digunakan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara penggunaan media sosial Instagram dengan pemenuhan kebutuhan informasi reproduksi remaja di Kota Batam
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Media Sosial, Kebutuhan Informasi, Reproduksi Remaja: Social Media, Information Needs, Adolescent Reproduction |
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 300 - 309 Sosiologi dan Antropologi > 302.23 Media Komunikasi, Media Massa 300 Ilmu Sosial > 300 - 309 Sosiologi dan Antropologi > 306 Kultur, Ilmu Budaya, Kebudayaan dan Lembaga-lembaga, Institusi |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora > Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | Susila Novmbrita |
Date Deposited: | 31 Oct 2023 07:09 |
Last Modified: | 16 Jul 2024 06:53 |
URI: | http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/5642 |
Actions (login required)
View Item |