Pengaruh Current Ratio, Debt To Total Asset Ratio, Debt To Equity Ratio dan Net Profit Margin terhadap Harga Saham pada Perusahaan Food and Beverage yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

Juliani, Juliani (2019) Pengaruh Current Ratio, Debt To Total Asset Ratio, Debt To Equity Ratio dan Net Profit Margin terhadap Harga Saham pada Perusahaan Food and Beverage yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Skripsi thesis, Prodi Akuntansi.

[img] Text
cover s.d bab III.pdf - Submitted Version

Download (10MB)
[img] Text
bab IV s.d bab V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitianiiniidilakukaniuntukimengujiipengaruh variabel Current Ratio, Debt to Total Asset Ratio, Debt to Equity Ratio, dan Net Profit Margin terhadap harga saham pada perusahaan food and beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2013-2017. Populasi dalam penelitian ini mencakup perusahaan food and beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling yang berdasarkan kriteria: (1) Perusahaan foodiandibeverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, (2) Perusahaan foodiandibeverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia yang menyajikan laporan keuangan tahunan lengkap dari tahun 2013-2017, (3) Perusahaan food and beverage yangimenyajikan laporan keuangan dengan mata uang Rupiah. Dengan teknikipurposiveisampling, diperoleh total sampel sebesar 12 perusahaan dengan total 60 observasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. Hasilipenelitian menunjukkanibahwa Current Ratio, Debt toiTotal Asset Ratio, dan Debt to Equity Ratio tidak berpengaruhiterhadap harga saham. Sedangkan Net Profit Margin berpengaruh signifikaniterhadap harga saham.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: hargaisaham, current ratio, debtito total asset ratio, debtito equity ratio, dan netiprofit margin: stockiprices, currentiratio, debtito total asset ratio, debt to equity ratio, and net profit margin
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 330-339 Ilmu Ekonomi > 330 Ilmu Ekonomi
600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650-659 Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan > 657.662 Akuntansi Privat, Akuntansi Swasta, Akuntansi Perusahaan
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora > Akuntansi
Depositing User: Lia Priscilla
Date Deposited: 26 Oct 2023 10:34
Last Modified: 26 Oct 2023 10:34
URI: http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/5155

Actions (login required)

View Item View Item