Perancangan Sistem Kontrol Gerak Robot Beroda Menggunakan Smartphone Berbasis Android

Firdaus, Firdaus (2020) Perancangan Sistem Kontrol Gerak Robot Beroda Menggunakan Smartphone Berbasis Android. Skripsi thesis, Prodi Teknik Infomatika.

[img] Text
cover s.d bab III.pdf - Submitted Version

Download (979kB)
[img] Text
bab IV s.d bab V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (213kB) | Request a copy

Abstract

Robot adalah perangkat mekanis yang dapat melakukan tugas fisik, pengawasan dan pengendalian manusia atau program yang telah ditentukan sebelumnya dan di upload pada robot agar robot bekerja secara otomatis, pada pengembangan robot dimulai secara bertahap dari pengembangan kontrol dengan menggunakan kabel, saat ini robot wireless (nirkabel) yang banyak digunakan pada bluetooth. Android adalah sistem operasi di perangkat mobile dalam pengembangan aplikasi Android menggunakan platform Java sebagai bahasa pemrograman dan mendukung sensor tertanam di smartphone, beberapa sensor tertanam di smartphone seperti accelerometer, accelerometer smartphone telah digunakan dalam beberapa sekema lokalisasi Mobile dengan cara membantu atau kolaboratif accelerometer dan gyroscope. Sehingga dalam penelitian ini yang memanfaatkan nilai sensor accelerometer dan mikrokontroler menerima melalui modul Bluetooth sehingga RC robot dengan instruksi yang sesuai karakter dalam penerimaan aplikasi kontrol dalam penerapan sensor accelerometer pada smartphone sebagai sistem kontrol dengan memanfaatkan keluaran (output) yang berupa nilai pada x y nilai keluaran tersebut merupakan koordinat dengan 3 sumbu yaitu x, y, dan z. Nilai yang digunakan dalam penelitian ini adalah nilai dari x, dan y. Dengan mengolah nilai dari x dan y bisa didapatkan arah dari motor. sehingga dari dua sumbu, diproses untuk bisa mendapatkan arah yang direpresntasikan oleh karakter F untuk maju, B mundur,R belok kanan, L belok kiri dan S untuk stop

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Android ; Accelerometer; Robotik; Sistem Kontrol; Smartphone.:Android ; Accelerometer; Robotik; Sistem Kontrol; Smartphone
Subjects: 000 Karya Umum > 000-009 Ilmu Umum dan Komputer > 005.4 Sistem Pemrograman
Divisions: Fakultas Teknik dan Komputer > Teknik Informatika
Depositing User: Lia Priscilla
Date Deposited: 24 Nov 2022 11:34
Last Modified: 24 Nov 2022 11:34
URI: http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/2380

Actions (login required)

View Item View Item