Rancang Bangun Sistem Informasi Akademik Siswa Sekolah Menengah Atas Negeri 10 Batam Berbasis web

Firdaus, Muhamad (2020) Rancang Bangun Sistem Informasi Akademik Siswa Sekolah Menengah Atas Negeri 10 Batam Berbasis web. Skripsi thesis, Prodi Sistem Informasi.

[img] Text
cover s.d bab III.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text
bab IV s.d V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Pesatnya teknologi saat ini membawa dampak yang cukup signifikan terhadap aspek kehidupan manusia. Saat ini teknologi informasi dan komunikasi banyak digunakan dalam berbagai bidang seperti bisnis, hiburan, pemerintah, pendidikan dan lain-lain. Hal ini dikarenakan teknologi informasi dan komunikasi seperti komputer sudah menjadi kebutuhan masyarakat diera saat ini. Hal ini sejalan dengan dunia pendidikan yang sangat membutuhkan teknologi dan informasi yang dapat menunjang suatu kinerja dalam memberikan pendidikan yang baik, begitu pula yang dibutuhkan pada SMA Negeri 10 Batam, Sekolah adalah salah satu fasilitas pendidikan formal yang harus dapat memberikan layanan atau fasilitas terbaik. Salah satunya adalah cara yang tepat untuk menggunakan teknologi informasi akademik melalui situs web untuk membuatnya lebih mudah dan lebih cepat. misalnya dalam proses pembelajaran yang masih menggunakan manual sehingga memperlambat proses pembelajaran. Dengan menggunakan sistem berbasis web memudahkan dalam proses pemlajaran, mencari data dan menyimpan data sehingga data lebih aman dan efisien. Perangkat lunak yang digunakan adalah metode waterfall. Dengan adanya sistem informasi akademik di sekolah ini maka akan lebih mudah untuk mengolah data siswa, data guru dan dapat memudahkan siswa dalam mendapatkan informasi yang akurat dan penyimpanan data yang lebih aman. Dengan adanya sistem ini dapat memudahkan mengelola data siswa, nilai, dan materi serta mempermudah dalam pembutan laporan, Kata kunci: Akademik; Informasi; Internet; Sistem Informasi; Situs web dan dikhususkan pada penelitian ini Pada perancangan sistem informasi ini hanya mengelola data siswa, data guru absensi, materi dan nilai.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Akademik; Informasi; Internet; Sistem Informasi; Situs web.:Academic; Information; Internet; Information Systems; Website.
Subjects: 000 Karya Umum > 000-009 Ilmu Umum dan Komputer > 005.43 Sistem Operasi
000 Karya Umum > 000-009 Ilmu Umum dan Komputer > 006.752 Blog, Web Blog
Divisions: Fakultas Teknik dan Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: Lia Priscilla
Date Deposited: 23 Nov 2022 05:52
Last Modified: 23 Nov 2022 05:52
URI: http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/2313

Actions (login required)

View Item View Item