Penerapan Logika Fuzzy untuk Menentukan Tingkat Kebugaran Jasmani pada Siswa Sekolah Dasar dengan Menggunakan Metode Mamdani di Kota Batam

Ginting, Sutanto Lamindo (2017) Penerapan Logika Fuzzy untuk Menentukan Tingkat Kebugaran Jasmani pada Siswa Sekolah Dasar dengan Menggunakan Metode Mamdani di Kota Batam. Skripsi thesis, Prodi Teknik Infomatika.

[img] Text
cover s.d bab III.pdf - Submitted Version

Download (19MB)
[img] Text
bab IV s.d bab V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (10MB) | Request a copy

Abstract

Siswa sekolah dasar masih banyak yang tidak menyadari tingkat kebugaran jasmaninya sehingga dapat berdampak buruk pada proses belajar mengajar di sekolah. Kurangnya kebugaran jasmani pada siswa dapat membuat siswa menjadi gampang lelah dan cepat mengantuk saat jam pelajaran dilaksanakan, sehingga penulis tertarik untuk mengimplementasikan logika fuzzy Mamdani dalam menentukan kebugaran jasmani pada siswa sekolah dasar di Kota Batam dan juga menentukan kebugaran jasmani siswa dengan menggunakan software Matlab. Pada penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan logika fuzzy Mamdani untuk menentukan tingkat kebugaran jasmani pada siswa sekolah dasar di Kota Batam. Dengan harapan dapat meningkatkan kebugaran jasmani siswa dan siswa dapat mengetahui apakah siswa tersebut bugar/kurang bugar. Dalam logika fuzzy metode Mamdani untuk menghasilkan output diperlukan empat tahap, yaitu pembentukan himpunan fuzzy, aplikasi fungsi implikasi, komposisi aturan, dan penegasan (defuzzy). Variabel inputnya adalah nilai denyut nadi dari tes olahraga baring duduk, jongkok lompat, dan lari. Variabel outputnya keputusan dari kebugaran jasmani (bugar/kurang bugar). Maka, Berdasarkan implementasi logika fuzzy Mamdani dapat mengambil keputusan secara cepat dan tepat

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kebugaran Jasmani, Sekolah Dasar, Logika fuzzy, Mamdani, Matlab: Physical Fitness, Elementary School, Fuzzy Logic, Mamdani, Matlab
Subjects: 000 Karya Umum > 000-009 Ilmu Umum dan Komputer > 005.43 Sistem Operasi
100 Filsafat dan Psikologi > 160-169 Logika > 160 Logika, Ilmu tentang Pemikiran
Divisions: Fakultas Teknik dan Komputer > Teknik Informatika
Depositing User: Lia Priscilla
Date Deposited: 30 Aug 2023 07:40
Last Modified: 30 Aug 2023 07:40
URI: http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/3519

Actions (login required)

View Item View Item