Efektivitas Pelayanan Online dalam Pembuatan Akta Kelahiran di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Batam

Deswara, Wisnu Jacka (2019) Efektivitas Pelayanan Online dalam Pembuatan Akta Kelahiran di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Batam. Skripsi thesis, Prodi Administrasi Negara.

[img] Text
cover s.d bab III.pdf - Submitted Version

Download (623kB)
[img] Text
bab IV s.d V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (476kB) | Request a copy

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui bagaimana standar pelayanan publik serta faktor-faktor yang mempengaruhi kualitas pelayanan pembuatan akta kelahiran onlinedi Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Batam. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, yaitu penelitian yang diarahkan untuk memberikan gejala-gejala, fakta-fakta atau kejadian-kejadian secara sitematis dan akurat serta menganalisa kebenaran berdasarkan data yang diperoleh Teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa (1) pelayanan yang diberikan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatn Sipil Kota Batam dinilai cukup baik yang dilihat dari prosedur pelayanan, waktu penyelesaian, biaya pelayanan, produk pelayanan, dan kompetensi petugas pemberi pelayanan karena masyarakat merasa puas akan pelayanan yang telah diberikan. Sedangkan penilaian kurang baik pada indikator sarana & prasarana karena masih banyaknya keluhan dari masyarakat tentang sistem pelayanan yang masih kurang puas sampai masih minim sosialisasi kepada masyarakat dengan sistem pelayanan yang berbasis online tersebut, (2) Faktor-faktor yang mempengaruhi Efektivitas pelayanan akta kelahiran online terdiri dari dua faktor, yaitu faktor pendukung dan faktor penghambat. Faktor pendukung yaitu kemampuan aparat sedangkan faktor penghambat terdiri dari struktur organisasi dan sistem pelayanan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Efektivitas, Pelayanan Online, Akta Kelahiran: Activity, Online, Birth certificate
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 350-359 Administrasi Negara dan Ilmu Kemiliteran > 352.14 Administrasi Lokal, Provinsi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora > Administrasi Negara
Depositing User: Susila Novmbrita
Date Deposited: 28 Oct 2023 11:12
Last Modified: 28 Oct 2023 11:12
URI: http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/5454

Actions (login required)

View Item View Item