Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Ginjal Menggunakan Metode Forward Chaining Berbasis Android

Jannati, Elsari Fatkhur (2019) Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Ginjal Menggunakan Metode Forward Chaining Berbasis Android. Skripsi thesis, Prodi Teknik Informatika.

[img] Text
cover s.d bab III.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text
bab IV s.d V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Kesehatan merupakan salah satu hal yang sangat penting dalam kehidupan manusia. Namun seiring perkembangan zaman, penyakit-penyakit lebih mudah mendekati manusia. Meningkatnya aktivitas manusia membuat orang kurang memperhatikan kesehatan dan menyebabkan gaya hidup mereka menjadi tidak teratur sehingga mereka menjadi lebih rentan terhadap penyakit. Salah satunya adalah penyakit ginjal, penyakit ginjal saat ini melonjak drastis, yang setiap tahun akan semakin meningkat. Ginjal merupakan salah satu organ tubuh manusia yang sangat penting yang harus selalu dijaga agar tetap berfungsi dengan baik. Apabila ginjal kehilangan sebagian fungsinya, maka nefron yang masih utuh akan mencoba mempertahankan laju filtrasi glomelurus agar tetap berjalan normal. Ginjal juga berfungsi untuk memproduksi vitamin D, sel darah merah, dan hormon yang mengatur tekanan darah. penyakit ginjal bisa juga disebabkan karena faktor keturunan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah forward chaining yaitu sebuah pelacakkan ke depan yang memulai dari sekumpulan fakta-fakta dengan mencari kaidah yang cocok dengan dugaan atau hipotesis yang ada menuju kesimpulan, dimana metode ini dapat diaplikasikan dalam bentuk android. Dengan dibuatnya sistem pakar penyakit ginjal berbasis android ini memberikan hasil pengujian yang tepat kepada penderita penyakit ginjal sehingga dapat memberikan solusi dan informasi yang tepat bagi pengguna aplikasi berbasis android.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Sistem pakar, penyakit ginjal, forward chaining, android: Expert system, kidney disease, forward chaining, android
Subjects: 000 Karya Umum > 000-009 Ilmu Umum dan Komputer > 006.3 Kecerdasan Buatan
Divisions: Fakultas Teknik dan Komputer > Teknik Informatika
Depositing User: Susila Novmbrita
Date Deposited: 13 Oct 2023 07:53
Last Modified: 13 Oct 2023 07:53
URI: http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/4669

Actions (login required)

View Item View Item