Penerapan Logika Fuzzy dalam Menentukan Krim Wajah yang Aman

Julina, Fatry (2020) Penerapan Logika Fuzzy dalam Menentukan Krim Wajah yang Aman. Skripsi thesis, Prodi Teknik Infomatika.

[img] Text
cover s.d bab III.pdf - Submitted Version

Download (767kB)
[img] Text
bab IV s.d bab V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (605kB) | Request a copy

Abstract

Krim nutrisi wajah tidak hanya penting untuk mengetahui seberapa cepat krim tersebut akan memberikan manfaat, tetapi penting juga untuk mengetahui bahwa krim tersebut aman atau tidak untuk kulit. Sebab jika krim tersebut tidak aman dan mengandung terlalu banyak bahan kimia, kulit kamu akan mengalami iritasi dan memiliki dampak jangka panjang yang tidak baik. penulis menggunakan sistem fuzzy inference system yang penerapanya menggunakan metode mamdani dan aplikasi matlab, dalam pengolahan data untuk penentuan krim wajah yang aman di pakai. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui krim wajah yang aman menggunakan fuzzy inference system di GSM LOREAL batam. Dalam penelitian ini menggunakan variable fuzzy yaitu variable BPOM, Merkuri, Asam retinoat. Untuk variable BPOM terdapat dua himpunan fuzzy yaitu tidak ada, ada. Merkuri terdapat tiga himpunan fuzzy rendah, sedang, tinggi. Asam retinoat terdapat tiga himpunan fuzzy yaitu rendah, sedang, tinggi. Untuk output memiliki dua himpunan fuzzy yaitu tidak aman dan aman. Tahapan yang digunakan penelitian ini digunakan dari fuzzifikasi, fungsi, implikasi, komposisi aturan, sampai dengan defuzzifikasi. Pengujian system ini menggunakan data dari supervisor GSM LOREAL Batam dan konsumen. Maka, didapat kesimpulan bahwa FIS metode mamdani dapat membantu GSM LOREAL Batam dalam penentuan krim wajah yang aman.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: fuzzy inference system, logika fuzzy, mamdani:fuzzy inference system, fuzzy logic, mamdani
Subjects: 000 Karya Umum > 000-009 Ilmu Umum dan Komputer > 006.3 Kecerdasan Buatan
Divisions: Fakultas Teknik dan Komputer > Teknik Informatika
Depositing User: Lia Priscilla
Date Deposited: 24 Nov 2022 11:04
Last Modified: 24 Nov 2022 11:04
URI: http://repository.upbatam.ac.id/id/eprint/2376

Actions (login required)

View Item View Item